3

Memasang Navigasi Breadcumb

Salam Sahabat baraya, udah cukup lama ni baraya ga posting article (ma'lum orang sibuk... sombong amat ni orang.. hehehe). Sebelum blog baraya ni di sebut blog yg kudet alias kurang update baraya akan share tentang Cara buat Navigasi Breadcrumb, walaupun ni trick udah banyak di posting blog-blog senior, dari pd ga posting (hehehe).
Oke langsung aje ke tujuan. apa itu Navigasi Breadcrumb? apa fungsi nya? apa kelebihan nya? sebelum menjawab nya baraya ucapin terimakih dulu ke blog blogonol yg telah membagi ilmu nya.
Breadcrumb adalah navigasi yg menyatakan asal artikel yang di klik atau dibuka di dalam blog Sahabat. Fungsinya sendiri adalah untuk mengindeks konten atau artikel secara otomatis seperti termasuk dalam kategori atau label apa artikel tersebut dimuat dalam blog Sahabat. Sedangkan kelebihan nya adalah memudahkan pengunjung melihat asal konten pada blog Sahabat, indeksi otomatis, dan merupakan salah satu sarana pendukung dari optimalisasi SEO blog Sahabat yang berhubungan dengan artikel.
Oke lanjut ke cara pemasangan nya
Pertama seperti biasa Login ke Blogger.com, klik design/rancangan, edit HTML, jangan lupa centang expand widget.
Masukan kode berikut diatas kode </head>
.breadcrumbs {
border-bottom:1px double #000;
margin:2em 0 0.5em;
padding:0 0 0.5em;
}a

Kemudian masukan Script berikut diatas kode <b:includable id='main' var='top'>
<b:includable id='breadcrumbs' var='post'>
<!-- Breadcrumbs hack. By Hoctro 9/11/2006 http://hoctro.blogspot.com -->
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<p class='breadcrumbs'>
<span class='post-labels'>
<b:if cond='data:post.labels'>

Browse:
<a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a> >
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<b:if cond='data:label.isLast == "true"'>
<a expr:href='data:label.url' rel='tag'> <data:label.name/></a>
</b:if>
</b:loop>
<b:if cond='data:post.title'>
> <b><data:post.title/></b>
</b:if>

</b:if>
</span>
</p>
</b:if>
<!-- End of Breadcrums Hack -->
</b:includable>

Selanjutnya masukan kode berikut diatas kode <b:if cond='data:post.dateHeader'>
<b:include data='post' name='breadcrumbs'/>

Terakhir tinggal save template, beres deh
Selamat mencoba

3 comments:

Mala princeza Vladanka mengatakan...

http://numerologijapsihomatricealeksandrov.blogspot.com/

Good night

Unknown mengatakan...

makasih tipsnya sahabat, pena sudah memakainya

Software Akuntansi Laporan Keuangan Terbaik mengatakan...

terima kasih tutorialnya sob, ini sangat membantu saya...

Posting Komentar

U Comment I Follow
Berkomentarlah dengan sopan, tanpa Spamming atau flooding
Dilarang memasukan link dalam comment karena dianggap Spam, cukup comment sebagai name/url

Back to Top