21

Persahabatan yang lebih dari Persahabatan

Selamat pagi, siang, sore atau malam kapan pun Sahabat baca article tentang Persahabatan yang lebih dari Persahabatan ini. Kali ini baraya posting sesuatu yang beda dari biasa nya. Setelah baca2 postingan di Group Bloofers tentang event sederhana yang di prakarsai oleh Kang Ananda, yaitu event yang bertemakan PERSAHABATAN YANG LEBIH DARI PERSAHABATAN saya pun tertarik untuk mengikuti event tersebut sambil belajar tentang SEO.
Langsung aja ga perlu panjang lebar intermezzo nya.
“Janganlah berjalan di depanku; aku tidak akan mengikutimu. Jangan pula berjalan di belakangku; aku tidak akan memimpinmu. Berjalanlah di sampingku dan jadilah sahabatku.”
(Albert Camus)
PERSAHABATAN YANG LEBIH DARI PERSAHABATAN? Seperti yang saya lihat dan saya rasakan di Group BLOOOFER. Rasa persahabatan, kebersamaan dan saling bantu yang tidak pernah saya rasakan di group lain semua ada di Bloofers.
Maka ta salah kalau group ini di beri nama Bloofers "Blog of Friendship". Sesuai dengan nama nya Bloofers sangat mengutamakan PERSAHABATAN dan KEBERSAMAAN. Maka ta salah juga saya ikut ajakan mas Insan Robbani untuk gabung di Bloofers. Dan ta ada salah nya juga Sahabat gabung di Bloofers.
Ga percaya? Coba aja gabung, pasti Sahabat akan sependapat dengan saya tentang Bloofers ini.

“Persahabatan adalah sesuatu yang paling susah dijelaskan di dunia. Ini bukanlah sesuatu yang bisa kamu pelajari di sekolah. Tapi jika kamu tidak belajar arti persahabatan, kamu sesungguhnya tidak belajar apa pun.”

21 comments:

cardiacku mengatakan...

Persahabatan adalah hal yang terindah dalam kehidupan kita sebagai makhluk sosial sobat

tautanpena mengatakan...

Pena hadir dan babsen malam gan...
Alahkah indahnya persahabat itu ya sob

abufarras mengatakan...

Kunjungan sahabat di tengah malam...
Sahabat adalah tempat kita berbagi sedih dan gembira...
Follow dan bertukar link sukses sahabat.Link Baraya tertempel di Muhasabah,
Silakan dikontrol sahabat...terima kasih

Shinobi Blog mengatakan...

keren sobb ... !!
mantaav nih post nya ... :)

Musa Khairul Umam mengatakan...

Namanya juga mahluk sosial,jadi pertemanan adalah sesuatu yang wajar bagi manusia

BlogS of Hariyanto mengatakan...

di manapun kita berada, suatu waktu kan menemukan arti dan makna pershabatan sejati, yang hadir bukan hanya saat senang, tapi juga kala duka melanda dan di saat tak ada perhatian dari orang-orang yang selama ini dianggap sebagai sahabat. sahabat sejati kan hadir menguatkan diri dan membangkitkan semangat untuk kehidupan yang lebih baik, agama dan ibadah yang lebih bertakwah :)

Unknown mengatakan...

@Info Unik-Menarik | Aneh-Lucu : Sip gan, menuju TKP
@cardiacku & Musa Khairul Umam & BlogS of Hariyanto : setuju bngt gan
@tautanpena : makasi gan..
@abufarras : sip gan, menuju TKP
@Shinobi Blog : sip, makasi gan

Prapatan Kertek mengatakan...

Kadang sahabat akan bermakna lebih dari saudara...!

Rama88 mengatakan...

sahabat yg baik yaitu sahabat yg bisa mengerti dan selalu ada bersamamkita dalam suka dan duka, baik di dunia nyata atau di dunia maya,, indahnya persahabatan,,

yoetama mengatakan...

parunten ah, ngiring komen didieu

Unknown mengatakan...

@Prapatan Kertek & Rama88 : sip gan.. makasi
@yoetama : mangga baraya

Edy Sant mengatakan...

persahabtan bagai kepompong mengubah ulat menjadi opo hhehehe :ngakak

Dayz mengatakan...

sahabat,,, susah senang selalu bersama :)
pengalaman yg terbaik adalah bersama sahabat :)

bunggsu mengatakan...

sahabat merupakan tenpat berbagi antara satu sama lain

RELOAD.ID mengatakan...

Mencari musuh, tentu mudah
Mencari teman, juga mudah
Tapi bila mencari Sahabat Sejati
Sangatlah susah

Karna Sahabat sejati sungguh berarti :D

thanks sahabat ;)

mungkin nanti coba gabung. skarang cuma ol untuk blogwalking dan posting aja nih.. hehe

Dhidhit mengatakan...

Sahabat hidup yaitu istri tercinta....

Villas bidadari mengatakan...

Sahabat sejati setia sampai mati.

ide mengatakan...

friends are everything..

jasa penerjemah mengatakan...

media social online membantu kita untuk saling mengenal dan bersahabat, termasuk blogwalking...salam kenal n sukses selalu.thanks

Anonim mengatakan...

ma'af sob kluar dari topik,kalo boleh tau /p/ qm kog gak kpotong redmore boleh minta tutornya ?

Nuno mengatakan...

Sahabat sejati adalah sahabat yang selalu ada saat suka dan duka,
Sahabat hidup adalah istri tercinta.

Posting Komentar

U Comment I Follow
Berkomentarlah dengan sopan, tanpa Spamming atau flooding
Dilarang memasukan link dalam comment karena dianggap Spam, cukup comment sebagai name/url

Back to Top